» » » Peluncuran iPhone 6 iOS 8

Anda tentu tak asing lagi dengan pabrikan Apple yang akan merilis iPhone 6. Moscone, yang terletak di San Francisco, AS, minggu ini iOS 8 dan iPhone 6. iOS 8 ini akan mengusung beberapa fitur baru seperti Healthbook yang akan mengakomodasi seluruh kebutuhan pengguna yang terkait kesehatan. Misalnya, fungsi penghitung jejak kaki, detak jantung, tingkat air dan gizi tubuh, hingga kadar gula darah.

Mulai dari informasi tentang spesifikasi, harga sampai dengan foto-foto dan video terkait produk smartphone baru tersebut. Kali ini ada satu foto penampakan dan rumor tentang bulan perilisannya.

Menurut sebuah perusahaan telekomunikasi di Jerman bernama Deutsche Telekom, Apple akan memulai pengerjaan smartphone barunya itu pada bulan Juli mendatang dan akan merilisnya pada bulan September 2014.


Spesifikasi iPhone 6
iPhone 6 diisukan akan ikut tampil dengan mengusung layar baru 4,7 inchi dengan ketebalan ‘hanya’ 6mm saja, dengan nama iPhone 6 Air. Tak mau kalah dengan Samsung, Apple juga akan menghadirkan phablet berukuran 5,5 inchi yang diberi nama iPhone 6 pro, PhoneArena.

Ketebalan dari perangkat mobile misterius tersebut juga hampir setara dengan apa yang dipunyai Galaxy S5. Bahkan apabila dibandingkan dengan iPhone 5S, perangkat mobile tersebut masih lebih tipis.

Untuk desainnya, dari segi tampilan depan masih sama seperti model iPhone pada umumnya, yaitu layar lebar dengan tombol utama di bagian bawah layar berbentuk lingkaran.

Namun pada sisi-sisinya, nampaknya Apple telah melakukan perubahan besar dengan membuat desain tumpul dan lebih curvi dibandingkan dengan model-model iPhone pada umumnya yang terlihat kotak, keras, kokoh dan padat.

About ADM

Hi there! I am Hung Duy and I am a true enthusiast in the areas of SEO and web design. In my personal life I spend time on photography, mountain climbing, snorkeling and dirt bike riding.
«
Next
Newer Post
»
Previous
Older Post

No comments:

Leave a Reply

Nonton